Cara Membuat Lampu Keyboard Menjadi Disko Yoshep Web Info

Cara Membuat Lampu Keyboard Menjadi Disko

Encrypting your link and protect the link from viruses, malware, thief, etc! Made your link safe to visit.

Kalian pasti tahu ada 3 lampu pada keyboard kita yang biasanya teletak dipojok kanan atas keyboard pada umumnya.
Lampu tersebut adalah lampu untuk menandakan bahwa tombol tertentu sedang aktif dan lampu tersebut berjenis 3 tombol yaitu tombol Numlock , Capslock dan Scroll Lock.
Mungkin jika kita lihat lampu tersebut hanyalah lampu keyboard yang selalu kita cuekan karna tidak asing, tapi jika kalian tahu ada satu trick untuk menjadikan lampu - lampu tersebut menjadi unik dan keren seperti disko.Disini saya akan membagikan tentang Cara Membuat Lampu Keyboard Menjadi Disko.

Berikut dibawah ini Cara Membuat Lampu Keyboard Menjadi Disko :

  • Buka Notepad
  • Lalu Copy dan Paste kan kode dibawah ini ke Notepad kalian
Set wshShell =wscript.CreateObject("WScript.Shell")
do
wscript.sleep 100
wshshell.sendkeys "{CAPSLOCK}"
wshshell.sendkeys "{NUMLOCK}"
wshshell.sendkeys "{SCROLLLOCK}"
loop

  • Selanjutnya Save As dan beri nama Disko.vbs , anda setting seperti ini
  • Sekarang coba kalian klik 2x file Disko.vbs
  • Selesai
Untuk cara mematikannya :
  • Buka Task Manager
  • Cari nama proses wscript.exe
  • Klik kanan dan End Process
  • Selesai

Selamat mencoba.

Thanks.
Berbagi Semua Informasi Dari Pengalaman Yang Berbentuk Konten Artikel
  • Facebook
  • WhatsApp
  • Instagram
  • 4 Komentar untuk "Cara Membuat Lampu Keyboard Menjadi Disko"

    1. wah keren baru tahu ane, makasih gan jadi nambah ilmu nih :D

      BalasHapus
    2. Sip gan, sebenernya udah tau dari dulu sih
      Tapi gpp buat nambah wawasan sekalian

      BalasHapus
    3. Keren mas... Bisa dicoba nanti nih... Makasih infonya

      BalasHapus

    Iklan Atas Artikel

    Iklan Tengah Artikel 1

    Iklan Tengah Artikel 2

    Iklan Bawah Artikel