Cara Hapus Virus AutoRun.inf di Flashdisk Atau Micro SD Dengan Mini Window

Cara Hapus Virus AutoRun.inf di Flashdisk Atau Micro SD Dengan Mini Window

Encrypting your link and protect the link from viruses, malware, thief, etc! Made your link safe to visit.

Virus adalah hal yang sangat rumit jika sebuah hardware suka terkena virus karna virus sangat mengganggu pada proses kinerja hardware yang terkena virus bahkan dapat menyebabkan fatal error pada hardware tersebut.

Autorun.inf memang salah satu file script yang dibuat untuk membuat sebuah drive seperti Micro SD, FlashDisk atau sejenisnya, untuk membantu memunculkan fitur drive saat dipakai dikomputer namun file ini sering kali menjadi error dan bukan nya membantu tapi file ini malah menjadi virus yang tidak bisa dipakai sebagai mana mestinya. 

Biasanya virus ini susah untuk dibersihkan dan membuat kapasitas beserta isi nya yang ada didalam drive seperti Micro SD, FlashDisk atau sejenisnya, menjadi shortcut. 

Virus ini sering muncul pada Flashdisk atau Micro SD kurang lebih seperti itu. Apa bila drive seperti Micro SD, FlashDisk dan sejenisnya yang disambungkan pada komputer atau laptop bisa tertular karna virus Autorun.inf  ini . Jadi lebih baik kalian berhati - hati jika tidak ingin komputer atau laptop anda tertular virus itu.

Untuk Cara Hapus Virus AutoRun.inf di Flashdisk Atau Micro SD Dengan Mini Window lumayan susah karna yang dibutuhkan, yaitu :
  • PC atau Laptop
  • Hirent Boot CD (untuk cara membuat Hirent Boot CD silahkan lihat caranya disini)
  • Flashdisk Atau CD/DVD kosong ( yang bersih dari virus )
Penjelasannya adalah dimana kita akan menggunakan komputer atau laptop untuk menjalankan Hirent Boot CD yang sudah kita buat pada Flashdisk Atau CD/DVD kosong ( yang bersih dari virus atau baru) dan untuk menjalankan Mini Window XP

untuk cara-caranya kalian silahkan ikuti langahnya

Cara Hapus Virus AutoRun.inf di Flashdisk Atau Micro SD Dengan Mini Window 

  • Silahkan buat Hirent Boot CD
  • Lalu kalian Restart PC atau Laptop kalian
  • Sekarang kalian booting PC atau Laptop lewat Flashdisk atau CD/DVD yang berisi Hirent Boot CD
  • Sekarang kalian pilih Mini Window nya
  • Lalu buka my computer pada Mini Window
  • Sekarang colokan flashdisk anda
  • Lalu sekarang cari dimana lokasi Autorun.inf pada Flashdisk Atau Micro SD anda
  • Lalu hapus file Autorun.Inf
  • Selesai
Cara nya memang begitu rumit namun lebih baik untuk pengenalan Hirent Boot CD silahkan kalian cari digoogle atau tanyakan pada teman-teman kalian yang tahu.

Terima Kasih

Semoga Bermanfaat
Berbagi Semua Informasi Dari Pengalaman Yang Berbentuk Konten Artikel
  • Facebook
  • WhatsApp
  • Instagram
  • Belum ada Komentar untuk "Cara Hapus Virus AutoRun.inf di Flashdisk Atau Micro SD Dengan Mini Window "

    Posting Komentar

    Iklan Atas Artikel

    Iklan Tengah Artikel 1

    Iklan Tengah Artikel 2

    Iklan Bawah Artikel