Cara Mencari ID Blog Untuk Blogger

Cara Mencari ID Blog Untuk Blogger

Encrypting your link and protect the link from viruses, malware, thief, etc! Made your link safe to visit.

Seperti yang kita ketahui banyak widget, tool web, dan lainnya yang menanyakkan ID Blog kita seperti kita membuat widget Join This Site, jika kita ingin memperindah tombol Join This Site maka kita perlu menggunakkan ID Blog.
Pasti kita bingung mencari dimana ID Blog kita sendiri karna seperti pengalaman saya, saya dulu mencari-cari ID Blog saya disetting blogger tidak ada tapi setelah saya cari kesana kemari ternyata mudah untuk mencari ID Blog tersebut.
Tetapi bagi kalian yang belum tahu Cara Mencari ID Blog Untuk Blogger jangan khawatir karna disini saya akan membagikannya.


Berikut inilah Cara Mencari ID Blog Untuk Blogger :

  • Pertama kalian login akum gmail kalian
  • Lalu anda masuk ke blog masing - masing
  • Setelah itu kalian lihat address bar kalian seperti gambar dibawah ini

Yang Diberi Kotak Biru Adalah Letak ID Blog
  • Selesai
 Mudahkan, namun bagi yang belum tahun pasti kesulitan untuk mencari ID Blog mereka karna letak ID Blog terletak pada bagian blog yang tidak kita duga. Semoga bermanfaat , Thanks.
Berbagi Semua Informasi Dari Pengalaman Yang Berbentuk Konten Artikel
  • Facebook
  • WhatsApp
  • Instagram
  • 7 Komentar untuk "Cara Mencari ID Blog Untuk Blogger"

    1. Cocok nih infonya buat seorang blogger pemula untuk menemukan ID blognya.

      BalasHapus
    2. hal kecil yang seperti ini terkadang tidak kita ingat, maka betapapun sudah lama ngeblog kalau pas lagi blank akan tetap searching, dan tutorial gamblang plus simpel dari bang yoshep sungguh sangat membantu. terima kasih. salam kenal.

      BalasHapus
    3. Ternyata cukup mudah mencari id blogger... Sangat mudah malahan.. Tp klo belum tahu caranya ya tetep aja aku kebingungan.. Hehe thanks udah share.. Jadi nambah wawasan..

      BalasHapus
    4. Ternyata cukup mudah mencari id blogger... Sangat mudah malahan.. Tp klo belum tahu caranya ya tetep aja aku kebingungan.. Hehe thanks udah share.. Jadi nambah wawasan..

      BalasHapus
    5. thanks min informasi nya, sangat membantu newbie sepr saya :D

      BalasHapus
    6. ternyata mudah ya cara mengetahui id blog, terimakasih gan

      BalasHapus
    7. Ini sebenarnya cara lama, sejak aku kenal ngeblog thn 2011 cara ini sudah aku pakai. Keep Posting guys!

      Salam sukses dari developer: | SOFTWARE JASA EKSPEDISI CARGO|

      BalasHapus

    Iklan Atas Artikel

    Iklan Tengah Artikel 1

    Iklan Tengah Artikel 2

    Iklan Bawah Artikel