Cara Uninstal Driver VGA AMD Yang Baik Dan Benar
Rabu, Mei 25, 2016
8 Komentar
Encrypting your link and protect the link from viruses, malware, thief, etc! Made your link safe to visit.
Disini Yoshep Web Info akan memberikan cara agar kalian tidak mengulangi kesalahan tersebut, Ini
- Pertama kalian buka Control Panel setelah itu kalian klik pilihan Uninstall a program.
- Setelah itu kalian klik pada pilihan AMD Catalyst Instal Manager lalu kalian lihat di bagian atas ada tiga pilihan yaitu organize, change, repair kalian pilih yang change, nanti tampilannya akan terlihat seperti di bawah ini. lalu klik tombol next.
- Nanti akan ada tiga pilihan yang muncul lalu pilih yang paling bawah sendiri yaitu menu Express Uninstall AMD Software, setelah itu kalian ikuti petunjuknya sampai selesai lalu reboot (mematikan & menghidupkan komputer).
- Setelah Reboot kalian harus mempunyai aplikasi AMD Cleanup Utility . Jika belum punya bisa download DiSini
- Setelah kalian mempunyai aplikasinya, setelah itu kalian buka, jalankan atau run aplikasinya, Setelah kalian menjalankan utilitas ini, kalian harus melakukan restart komputer, hal ini sangat di perlukan untuk menghapus sepenuhnya semua file driver yang mungkin di gunakan selama proses uninstall. Dan jika kalian melakukan instalasi driver baru sebelum kalian restart sistem maka dapat menyebabkan Operating Sistem punya kalian tidak berfungsi dengan baik dan semestinya.
- Setelah selesai reboot dan masuk windows lalu menuju dekstop, nah sampai di sini driver vga amd di komputer kalian sudah berhasil teruninstall dengan bersih, jadi sekarang kalian sudah diperbolehkan dan bisa menginstal driver terbaru.
- Selesai.
Keyword : Cara Uninstal Driver , Cara Uninstal VGA , Cara Uninstal Driver VGA AMD , Cara Uninstal Driver VGA AMD , Cara Uninstal Driver AMD Yang Baik Dan Benar
Link will be apear in 15 seconds.
Wah pakai aplikasi ya gan, kalau yang gk pakai aplikasi bisa gak gan ?
BalasHapusKalo ga pakai aplikasi suka ada Registry yang tertinggal di sistem gan
Hapuswah bagus nie artikel, eh mas itu Ubuntu ama debian ndak hampir sama... fungsinya
BalasHapusklo boleh tau itu distro debian sama yang lain bagusan mana ya?
Maksudnya Gan??
HapusBaru tau ane klo driver vga bisa di unistal
BalasHapusKalo Driver Semuanya bisa gan kan Driver Tuh Masih Termasuk Software Kecuali HardWare VGA nya
Hapusok. tutorialnya jelas. dan mudah dipahami
BalasHapusThanks Gan Penilainnya
Hapus